Ini adalah salah satu foto paling menakutkan dalam sejarah.
Apa yang kamu lihat? Stalin, pemimpin Uni Soviet, sedang menyender dengan bahagia di kanal Moskow.
Apa yang tidak kamu lihat adalah yang membuat foto ini salah satu foto paling menakutkan dalam sejarah.
Dalam foto aslinya, Stalin berpose dengan Nikolai Yezhof, pemimpin polisi rahasia Soviet. Sejak 1936, Yezhow melihat banyak pembersihan (kira-kira setengah pendiri militer dan politikus Soviet dipenjara atau ditembak pada periode ini).
Bagaimanapun, dengan kepribadian Stalin, Yezhov menjadi korban dari ketakutan Stalin mengenai ketidakloyalan. Pada bulan April tanggal 10, 1939, dia dieksekusi. Dengan menghapusnya dari potret aslinya, dia sama saja “dihapus” dari kenangan negara Soviet lewat penyensoran.
Kisah ini menjadi saksi betapa “kejam” nya sejarah dapat terjadi, lebih lagi ketika diwakilkan (salah diwakilkan) oleh foto.
Sumber: https://thegazettengr.com
Tinggalkan Balasan